logo Kompas.id
Politik & HukumPerkuat Sistem dan Pengawasan
Iklan

Perkuat Sistem dan Pengawasan

Oleh
APA/AIN/IAN/BOW
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/w-NFgKkmoUAjOm-X2nYkVYkfcJo=/1024x497/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20181015_125139_1539586399.jpg
LORENZO ANUGRAH MAHARDHIKA UNTUK KOMPAS

Mal Pelayanan Publik Provinsi DKI Jakarta yang berada di Jakarta Selatan, Senin (15/10/2018) siang. Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) DKI Jakarta akan meluncurkan program baru yang dinamakan Starting Business Corner (SBC) pada November mendatang untuk membantu pengusaha baru mengurus izin yang diperlukan untuk membuka usaha.

JAKARTA, KOMPAS   Membangun sistem yang transparan dan akuntabel mendesak dilakukan untuk mencegah praktik korupsi dan nepotisme di sejumlah kementerian,  lembaga, dan pemerintah daerah. Pada saat yang sama,  penguatan  pengawasan juga mesti dilakukan, baik secara internal maupun eksternal.

Namun, rencana  memperkuat pengawasan, seperti dengan memperkuat aparatur pengawas internal pemerintah (APIP)  melalui  revisi Rancangan Undang- Undang (RUU) Sistem Pengawasan Internal Pemerintah (SPIP), sampai  saat ini masih belum jelas. Revisi UU itu dinilai berpotensi melanggar Undang- Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah dan UU No 39/2008 tentang Kementerian Negara. Hal ini karena di kedua  UU itu ditulis bahwa  pengawasan birokrasi hanya bisa dilakukan oleh internal pemerintah, sedangkan revisi RUU SPIP menginginkan pengawasan ada di eksternal pemerintah.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000