logo Kompas.id
Politik & HukumMutasi Masih Ada Masalah
Iklan

Mutasi Masih Ada Masalah

Oleh
Nikolaus Harbowo
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/MeTzI7UuU8SxS7BGdJITUZtS9AA=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20181129_HUT-KORPRI_F_web_1543504787.jpg
KOMPAS/WAWAN H PRABOWO

Presiden Joko Widodo diminta oleh para aparatur sipil negara (ASN) untuk berswafoto saat menghadiri upacara hari ulang tahun ke-47 Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) di Istora Senayan, Jakarta, Kamis (29/11/2018). Pada kesempatan itu, Presiden meminta ASN untuk beradaptasi dengan perkembangan zaman dan terus meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.

JAKARTA, KOMPAS — Dalam mutasi jabatan pimpinan tinggi instansi pemerintah daerah dan pusat masih ada sejumlah masalah. Masalah itu terjadi, baik dalam seleksi terbuka maupun politisasi kebijakan.

Permasalahan itu terekam dalam studi kasus sistem merit di Kota Medan (Sumatera Utara), Kabupaten Jember (Jawa Timur), dan Kabupaten Bima (Nusa Tenggara Barat). Penelitian dilakukan Forum Indonesia untuk Transparansi Anggaran (Fitra) dari Maret sampai Juni 2018.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000