logo Kompas.id
Politik & HukumPerbaikan Kualitas Putusan MK ...
Iklan

Perbaikan Kualitas Putusan MK Belum Terukur

Oleh
Rini Kustiasih
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/CnZugRx2xFcU6rePBj71AYlTiaM=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F20190128_MAHKAMAH-KONSTITUSI_D_web_1548658652-1.jpg
KOMPAS/WAWAN H PRABOWO

Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Anwar Usman (kelima dari kiri) didampingi para hakim MK (dari kiri ke kanan), yaitu I Dewa Gede Palguna, Enny Nurbaningsih, Manahan MP Sitompul, Aswanto, Wahiduddin Adams, Suhartoyo, dan Saldi Isra, saat menghadiri Refleksi Tahun 2018 dan Proyeksi Kinerja Tahun 2019 di Hotel Le Meridien, Jakarta, Senin (28/1/2019). Kegiatan ini merupakan bagian dari pertanggungjawaban MK kepada publik terhadap hasil kinerja selama 2018. Selain itu, MK juga akan memaparkan perencanaan strategis dan kegiatan-kegiatan yang akan dilakukan MK pada tahun 2019.

JAKARTA, KOMPAS — Mahkamah Konstitusi pada tahun 2018 mampu mempercepat waktu penyelesaian perkara menjadi rata-rata 3,5 bulan per perkara. Angka itu membaik dari rata-rata tahun 2017, yakni 5,2 bulan per perkara. Namun, capaian itu belum menyertakan ukuran yang memadai tentang apakah kualitas putusan MK itu juga membaik dibandingkan dengan putusan-putusan tahun sebelumnya.

Ketua MK Anwar Usman dalam paparan Refleksi Akhir Tahun 2018 dan Proyeksi Kinerja MK tahun 2019, Senin (28/1/2019), di Jakarta, mengemukakan capaian lembaga itu dalam memberikan kepastian hukum kepada pencari keadilan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000