logo Kompas.id
UtamaKali Pisang Batu Mulai...
Iklan

Kali Pisang Batu Mulai Dibersihkan, Sampah Masih Menumpuk

Oleh
Khaerudin
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Fe4lHTEOrUoECzp6DrGlstKVP-Q=/1024x497/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F20190107_111643_1546859377.jpg
FRANSISKUS WISNU W DANY UNTUK KOMPAS

Eskavator mengeruk sampah di Kali Pisang Batu, Bekasi, Senin (7/1/2019). Sampah masih menumpuk di kali itu.

BEKASI, KOMPAS - Tumpukan sampah di beberapa ruas Kali Pisang Batu, Desa Pahlawan Setia, Tarumajaya, Kabupaten Bekasi, mulai dibersihkan oleh Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bekasi sejak Sabtu (5/1/2018). Dua eskavator dikerahkan untuk mengeruk sampah dan diangkut oleh belasan truk. Namun, sampah masih menumpuk di kali itu.

Senin (7/1/2018), dua eskavator berada di bantaran kali dekat kawasan Perumahan Griya Permata Indah di sisi kiri Jembatan Pisang Batu, silih berganti mengeruk sampah dari Kali Pisang Batu. Sampah hasil kerukan dimasukan ke dalam truk pengangkut yang parkir di dekat eskavator. Truk pengangkut memuat sampah plastik, eceng gondok, dan rumput yang disertai lumpur.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000