logo Kompas.id
UtamaWNA Wajib Memiliki KTP-el...
Iklan

WNA Wajib Memiliki KTP-el tetapi Tak Punya Hak Pilih

Oleh
PRADIPTA PANDU
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/6-T2Rqo0XT4Z-WU34YAOuEZRdso=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2FIMG_20190227_140705_786_1551251252.jpg
DIONISIO DAMARA UNTUK KOMPAS

Direktur Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kementerian Dalam Negeri Zudan Arif Fakrulloh (tengah) memberikan pernyataan terkait isu KTP-el WNA di Jakarta, Rabu (27/2/2019).

JAKARTA, KOMPAS - Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2013 tentang Administrasi Kependudukan mewajibkan setiap warga negara asing yang sudah memiliki izin tinggal tetap untuk memiliki kartu tanda penduduk elektronik.  Namun bukan berarti setelah memiliki dokumen tersebut, mereka bisa masuk dalam daftar pemilih tetap pemilu, apalagi memiliki hak pilih di pemilu.

Direktorat Jenderal (Ditjen) Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menyampaikan hal itu untuk mengklarifikasi informasi mengenai  adanya warga negara asing (WNA) yang memiliki kartu tanda penduduk elektronik (KTP-el) untuk kepentingan pemenangan salah satu pasangan calon presiden dan wakil presiden di Pemilu 2019. Bahkan WNA itu masuk dalam daftar pemilih tetap (DPT) Pemilu 2019.

Editor:
Antonius Ponco Anggoro
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000