logo Kompas.id
Utama1.500 Personel Pencegahan...
Iklan

1.500 Personel Pencegahan Karhutla Bertugas Mulai Juli

Oleh
RHAMA PURNA JATI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/gaGq8MZIvYbpd1SZPN0wtdLrbSw=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2F20190508_ENGLISH-KEBAKARAN-HUTAN_C_web_1557324275.jpg
ANTARA/RONY MUHARRMAN

Petugas Manggala Agni Daops Pekanbaru menyemprotkan air ke lahan gambut yang terbakar di Desa Karya Indah, Kabupaten Kampar, Riau, Rabu (3/4/2019). Satgas Karhutla Riau terus melakukan upaya pemadaman kebakaran hutan dan lahan agar bencana kabut asap dampak dari karhutla tidak terulang kembali di Provinsi Riau.ANTARA FOTO/Rony Muharrman

PALEMBANG, KOMPAS — Sebanyak 1.500 personel tim gabungan pencegahan kebakaran hutan dan lahan segera disiagakan di 100 desa rawan Sumatera Selatan. Personel tersebut akan turun mulai Juli-Oktober untuk melakukan sosialisasi kepada warga setempat guna melakukan pencegahan lebih dini.

Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sumatera Selatan Iriansyah, Senin (17/6/2019) di Palembang mengatakan, sebanyak 1.500 personel tersebut akan diturunkan dari pemerintah pusat guna mendukung satuan tugas pencegahan kebaran hutan dan lahan (karhutla) bentukan Sumsel. Dari jumlah tersebut sekitar 1.000 personel dari TNI, 200 personel dari Polri, sisanya merupakan personel gabungan dari BNPB, BPBD Sumsel, dan masyarakat desa setempat.

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000