logo Kompas.id
UtamaHarga Cabai Rawit Perlahan...
Iklan

Harga Cabai Rawit Perlahan Turun Jadi Rp 30.000

Harga cabai saat ini mulai turun karena ada pasokan cabai dari Lombok, NTB. Beberapa daerah di Jawa Timur juga mulai panen. Pemerintah diharapkan bisa menjaga harga cabai saat panen raya agar tidak anjlok.

Oleh
ANGGER PUTRANTO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/4HxZwtoxR_a9-GH7G5IhwZPVvys=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2F6645bd73-5eaa-4381-843d-71027fa5dd93_jpeg.jpg
KOMPAS/ANGGER PUTRANTO

Pembeli dan pedagang bertransaksi di Pasar Induk Banyuwangi, Kamis (14/11/2019). Sempat menyentuh harga tertinggi Rp 80.000 per kg pada Agustus, harga cabai di tingkat pasar dan petani di Banyuwangi perlahan turun hingga Rp 30.000 per kg.

BANYUWANGI, KOMPAS — Sempat menyentuh harga tertinggi Rp 80.000 per kg pada Agustus, harga cabai rawit di tingkat pasar dan petani di Banyuwangi perlahan turun menjadi Rp 30.000 per kg. Sebelumnya harga tinggi karena pengaruh harga cabai yang anjlok pada awal tahun sehingga petani malas menanam cabai dan diperburuk cuaca panas yang membuat cabai rusak.

Harga cabai saat ini mulai turun karena ada pasokan cabai rawit dari Lombok, Nusa Tenggara Barat. Beberapa daerah di Jawa Timur juga mulai panen. Pemerintah diharapkan bisa menjaga harga cabai saat panen raya agar tidak anjlok.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000