JAKARTA, KOMPAS – TNI Angkatan Laut ikut serta dalam latihan bersama Multinasional Exercise Aman 2019 dengan mengirimkan prajurit berkualifikasi pasukan khusus. Latihan yang berlangsung pada tanggal 7 – 17 Februari 2019, di...
JAKARTA, KOMPAS — Penyelaman malam hari yang dilakukan Batalyon Intai Amfibi (Yontaifib) 2 Marinir Surabaya berhasil mengevakuasi tiga jenazah dan mobil yang tenggelam di Sungai Brantas, tepatnya di Desa Ngunut, Kecamatan Ngunut,...
Marinir juga diharapkan punya kemampuan multi role JAKARTA, KOMPAS – Korps Marinir sebagai pasukan pendarat TNI diharapkan memiliki kemampuan sebagai pasukan ekspedisioner. Profesionalitas prajurit marinir dalam bertempur diharapkan...
Kontras dengan gayanya yang tegas, warna baret Korps Marinir TNI Angkatan Laut yang ungu sebenarnya bernuansa romantis. Warna ungu itu dipercaya sebagai warna selendang Nyi Roro Kidul. Selendang itu melambangkan kesaktian melindungi tanah...
Secara rutin, TNI AL dan Angkatan Laut AS serta Korps Marinirnya menggelar Coperation Afloat Readiness and Training (CARAT). Tahun ini, CARAT sudah memasuki tahun ke-24. Secara formal, tujuan dari latihan itu adalah untuk menjalin...
Latihan militer maritim terbesar di dunia, Rim of Pacific (Rimpac), berlangsung antara lain di area latihan Pohakuloa, di Big Island, Kepulauan Hawaii, Amerika Serikat. Untuk mencapai tempat itu, wartawan, Kamis (19/7/2018), pertama-tama...
JAKARTA, KOMPAS – Kepala Staf TNI AL (KSAL) Laksamana (TNI) Ade Supandi dan Nyonya Endah Supandi berpamitan di hadapan ribuan prajurit Marinir di Cilandak, Senin (14/5/2018). “Ini acara Exit Briefing atau pengarahan terakhir KSAL...
MERAK, KOMPAS – Lebih dari 200 prajurit Korps Marinir TNI AL dan perenang lain, berhasil menyeberangi lintasan Selat Sunda dari Bakauheni, Lampung – Tanjung Sekong di Merak, Banten yang ditempuh sejak Jumat malam hingga Sabtu (2-3/3)....