logo Kompas.id
NusantaraMasa Belajar Mandiri di Rumah ...
Iklan

Masa Belajar Mandiri di Rumah di NTB Diperpanjang hingga 11 Mei 2020

Masih tingginya kasus positif Covid-19 membuat pemerintah provinsi ataupun pemerintah kabupaten kota di Nusa Tenggara Barat memutuskan memperpanjang masa belajar mandiri di rumah hingga minggu kedua Mei.

Oleh
ISMAIL ZAKARIA
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/UZxVBUa_ZkBjKi5VjmB-s0avYAU=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2FCovid-19-di-Kota-Mataram_88849819_1587486548.jpg
KOMPAS/ISMAIL ZAKARIA

Kendaraan melewati baliho besar berisi ajakan untuk memutus rantai penularan Covid-19 di Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat, Selasa (21/4/2020). Hingga hari ini, kasus positif Covid-19 di Nusa Tenggara Barat mencapai 93 kasus, sebagian besar berasal dari kluster atau kelompok penyebaran Gowa, Sulawesi Selatan.

MATARAM, KOMPAS — Masih tingginya kasus positif Covid-19 membuat aktivitas belajar mengajar pada semua tingkat pendidikan di Nusa Tenggara Barat belum pulih. Pemerintah provinsi ataupun pemerintah kabupaten kota di daerah itu memutuskan memperpanjang masa belajar mandiri di rumah hingga minggu kedua Mei.

Hingga Selasa (28/4/2020) sore, pasien kasus positif Covid-19 di Nusa Tenggara Barat (NTB) telah mencapai 227 orang. Sebanyak 193 orang masih dirawat, 30 orang sembuh, dan 4 lainnya meninggal.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000