logo Kompas.id
NusantaraHarimau Serang Dua Kerbau di...
Iklan

Harimau Serang Dua Kerbau di Agam

Harimau sumatera menyerang dua ternak kerbau milik warga di Kabupaten Agam, Sumatera Barat.

Oleh
YOLA SASTRA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/XfaRb5NS9j5G64TDCjbYmLB95qs=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2FIMG-20200625-WA0019_1593085966.jpg
DOKUMENTASI RESOR KONSERVASI WILAYAH AGAM

Salah satu kerbau yang diserang harimau sumatera di Kabupaten Agam, Sumatera Barat, Rabu (24/6/2020).

PADANG, KOMPAS —Harimau sumatera (Panthera tigris sumatrae) menyerang dua ternak kerbau milik warga di Kabupaten Agam, Sumatera Barat. Petugas Resor Konservasi Wilayah Agam BKSDA Sumbar berupaya mengusir harimau tersebut dengan bebunyian meriam karbit dan senjata api.

Kepala Resor Konservasi Wilayah Agam BKSDA Sumbar Ade Putra, Kamis (25/6/2020), mengatakan, kejadian disadari pemilik kerbau pada Selasa (23/6/2020) pagi dan dilaporkan ke resor menjelang malam. Pada Rabu (24/6/2020), tim dari resor turun ke lokasi kejadian di Jorong Sungai Puar, Nagari Sungai Puar, Kecamatan Palembayan, untuk melakukan identifikasi.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000